WHISTLEBLOWING SYSTEM

Apakah anda mengetahui ada pelanggaran?

LAPORKAN via WBS!

Berita

line
  • 2024-01-30 07:26:13
  • administrator

"Mengenal Lebih Dekat Kanker Serviks dengan Radioterapi"

0127.mp4_000027033

"Mengenal Lebih Dekat Kanker Serviks dengan Radioterapi"

Kanker serviks atau kanker leher rahim merupakan penyebab kematian akibat kanker yang terbesar bagi wanita di negara-negara berkembang. Kanker serviks ditandai dengan tumbuhnya sel-sel tidak normal pada leher rahim. Kanker serviks disebabkan oleh virus Human Papillomavirus (HPV).

Saat ini teknologi radiasi untuk pengobatan kanker sudah berkembang pesat contohnya Pelayanan Radioterapi. Radioterapi sendiri dapat menggunakan Radiasi Eksterna (Linac) dan Brakhiterapi.
Radiasi Eksterna merupakan pengobatan kanker dengan pemberian radiasi pada jarak tertentu, sedangkan Brakhiterapi adalah pengobatan kanker dengan mendekatkan sumber radiasi ke tumor atau sel kanker

Pelayanan Radioterapi Menyeluruh untuk Akses Radioterapi Lebih Mudah

#WorldCancerDay
#ClosetheCareGap
#lombavideoedukasikanker2024